Cara Memasang Adf.ly ke Blog untuk Mendapatkan Uang Dollar

Diposting oleh Dea

Cara Memasang Adf.ly ke Blog untuk Mendapatkan Uang Dollar,waduh judulnya memang cukup panjang dan tentu saja terlalu sadis untuk pembaca,tapi gak apa-apalah sekali" dipanjangin asalkan jangan memperpanjang pensil seperti iklan-iklan di internet.

Untuk mendapatkan uang dollar melalui Adf.ly anda sebaiknya sudah memiliki akun disana,kalau belum bisa (baca : Cara mendaftar pada situs Adf.ly) kemudian barulah kembali membaca tutorial ini agar nanti bisa tercapai hasrat untuk mendapatkan recehan dari internet melalui situs adf.ly.

Cara Memasang/memasukkan Adf.ly ke Blog

  • Pertama kali silahkan kunjungi situsnya dan silahkan login,seperti masukkan email dan password yang sudah dibuat.
  • Untuk metode sederhana kita mulai saja dengan memendekkan Url yang panjang misalkan :

URL Asli
http://blog-wayan.blogspot.com/2013/04/cara-memasang-adfly-ke-blog-untuk-mendapatkan-uang-dollar.html

Setelah dipendekkan dengan Adf.ly akan menjadi
http://adf.ly/M30l7

  • Jadi silahkan masukkan URL yang ingin kamu pendekkan kemudian klik "SHRINK":

Cara Memasang Adf.ly ke Blog untuk Mendapatkan Uang Dollar


  • Setelah itu maka URL yang panjang tadi akan menghasilkan URL Pendek dari Adf.ly


Cara Memasang Adf.ly ke Blog untuk Mendapatkan Uang Dollar


  • Klik Copy,kemudian pasang pada blog yang biasanya untuk link download. atau bisa juga di share ke jejaring sosial seperti twitter,facebook,google+ dll.

Untuk demo secara langsung coba [klik disini], maka kamu akan diarahkan ke link adf.ly kemudian diredirect ke URL yang asli.Semakin banyak yang mengklik URL adf.ly mu maka semakin besar pula kesempatan untuk mendapatkan dollar :).

Untuk penyemangat silahkan lihat bukti pembayaran Adf.ly

bukti pembayaran adf.ly

Sekian dulu penjelasan mengenai Cara Memasang Adf.ly ke Blog jika ada yang ingin ditanyakan silahkan lewat kotak komentar.

{ 0 komentar... read them below or add one }

Posting Komentar

Recent Post